"SAYA selalu membaca buku-bukunya Pak Din. Kami membaca buku yang sama, hanya di kesimpulannya saja yang berbeda."
Pernyataan tersebut dilontarkan oleh Prof. Dr. Muhadjir Effendy dalam Diskusi Buku Merawat Matahari dan Manusia Limited Edition di Perpustakaan Nasional, Senin (13/1/2025) malam....
JAKARTAMU.COM | "Waktu itu Pak Jokowi telah ditetapkan menjadi presiden. Saya bertemu waktu masih di rumah dinas Gubernur DKI Jakarta. Atas saran protokoler, saya datang dengan mobil tertutup,” ungkap mantan Ketua Umum PP Muhammadiyah Prof. Dr. Din Syamsuddin, MA,...
BANYAK cerita jenaka di tengah masyarakat tentang Pak Haji. Salah satunya seperti ini:
Suatu ketika Pak RT, Haji Harun, melewati depan kedai kopi. Seorang warga, berteriak memanggilnya, "Pak RT… Pak RT… Pak RT…" sampai 3 kali. Pak Haji Harun cuek....
TRANSPORTASI daring atau ojek online telah menjadi bagian integral kehidupan masyarakat perkotaan di Indonesia. Kemudahan pemesanan, harga yang transparan, serta beragam layanan, membuat minat orang-orang kota terhadap ojek online semakin tinggi. Apalagi bagi kalangan generasi ”melek gadget” yang gandrung...
AKHIR Desember 2024, pasangan penyanyi Mahalini dan Rizky Febian menggelar pernikahan ulang di Hotel Raffles, Jakarta. Ini lantaran pernikahan awal mereka di tempat yang sama pada Mei 2024 dianggap tidak sah karena syarat yang kurang sehingga tak bisa dicatatkan.
Terlepas...
"HAJI Kosasih, ongkos dapat dikasih. Haji Abdidin, atau haji atas biaya dinas. Haji Wahyu, haji karena sawahe wis payu. Haji Mansur, haji karena halaman kena gusur. Haji Modin, syukuran dapat mobil dinas. Ada juga Haji Temus, atau haji tenaga...
BERIBADAH di Tanah Suci Makkah adalah impian setiap muslim di dunia. Tak mengherankan bila setiap tahun kota kelahiran Nabi Muhammad itu selalu penuh peziarah yang ingin menunaikan umrah atau haji.
Di Indonesia, khususnya untuk umrah, Development of Economics and Finance...
DALAM acara diskusi ideopolitor di Aula H Djuanda PWM DKI Jakarta pada November 2023 lalu Ketua PP Muhammadiyah Drs. H Dahlan Rais menyatakan, “Jangan salahkan orang lain, yang salah itu sekarang pengurus Muhammadiyah jarang yang salat berjama'ah di masjid.”
Dahlan...
JAKARTAMU.COM | Film mungkin sebagian hanyalah sebuah hayalan dan hiburan sejenak belaka. namun banyak juga pesan-pesan kebaikan, filosofi, ideologi, propaganda sampai visi misi seseorang, komunitas sampai agama tertentu bisa disampaikan melalui film kepada publik yang menontonnya.
Sambil nongkrong nyeruput susu...
SUATU ketika di akhir Ramadan, seorang takmir masjid Muhammadiyah bercerita bahwa dia merekrut pegawai yang sudah pensiun untuk membantu tugas sebagai amil zakat, pelaksanaan salat tarawih sampai salat id. Memang, beberapa petugas dari mereka masih sigap, cekatan, dan kuat...