JAKARTAMU.COM | Program makan bergizi gratis bagi anak-anak dan ibu hamil mendapat anggaran Rp10 ribu per kepala per hari. Hal ini diumumkan Presiden Prabowo Subianto di Kantor Presiden, Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, dikutip dari Antara, Jumat (29/11/2024).
"Kalau kita rinci...
JAKARTAMU.COM | Partai Amanat Nasional (PAN) merayakan sukses Pilkada Serentak 2024. Perayaan digelar di kantor Dewan Pimpinan Pusat (DPP), Kalibata, Jakarta Selatan, Kamis (28/11/2024) malam.
Berdasarkan seluruh data yang diterima, PAN memenagkan 70% calon di pilkada yang diusung bersama...
JAKARTAMU.COM | Pemerintah Arab Saudi menerapkan kebijakan baru pada musim haji 2025 Masehi atau 1446 Hijriah. Satu di antaranya pemberlakuan kontrak layanan haji jangka panjang.
"Ada sejumlah kebijakan baru pemerintah Arab Saudi pada penyelenggaraan haji 2025. Antara lain kontrak layanan...
SURABAYA, JAKARTAMU.COM | Habibullah Al Irsyad, sekretaris Majelis Tabligh Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Surabaya hilang. Habibullah tidak kembali lagi ke rumahnya di Perum Pratama, Jalan Dk Bulak Banteng Pratama III No 29 Surabaya, sejak berangkat salat subuh di masjid...
JAKARTAMU.COM | Mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri tidak memenuhi panggilan Bareskrim Polri. Lewat kuasa hukumnya, Firli menyampaikan alasannya tidak hadir karena menghadiri pengajian.
“Pada saat yang bersamaan, pada setiap hari Kamis di rumah beliau ada pengajian rutin...
SURABAYA, JAKARTAMU.COM | Tim Pemenangan Khofifah Indar Parawansa-Emil Elestianto Dardak (Khofifah-Emil) mendeklarasikan kemenangan pada Pilgub Jawa Timur 2024. Deklarasi dilakukan setelah real count menunjukkan perolehan suara 60,41% dari 51.940 atau sekitar 85,5% tempat pemungutan suara.
Data tersebut dikumpulkan melalui saksi...
BANDUNG, JAKARTAMU.COM | Universitas Muhammadiyah (UM) Bandung menggelar Kick Off Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) tahun akademik 2025/2026, Kamis (28/11/2024). Acara di Auditorium KH Ahmad Dahlan ini menjadi tonggak untuk merealisasikan target 2.200 mahasiswa baru.
Kepala Bagian PMB dan Promosi UM...
JAKARTAMU.COM | Setelah berkonflik panjang, Israel dan Hizbullah akhirnya sepakat untuk gencatan senjata. Gencatan senjata diumumkan pada Rabu (27/11/2024) pagi waktu setempat. Ini terjadi setelah pertemuan dengan Amerika Serikat dan Prancis sebagai penengah, sehari sebelumnya.
Kesepakatan gencatan senjata mengharuskan tentara...
KUPANG, JAKARTAMU.COM | Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, direncanakan menghadiri Tanwir dan Milad Muhammadiyah ke-112 di Kupang Nusa Tenggara Timur (NTT). Kegiatan ini rencananya akan berlangsung pada tanggal 4 hingga 8 Desember 2024.
Presiden akan membuka Tanwir sekaligus melakukan peletakan...
SURABAYA, JAKARTAMU.COM | Perguruan Tinggi Muhammadiyah-’Aisyiyah (PTMA) kembali menambah jumlah universitasnya yang terakreditasi unggul. Sebelumnya sudah ada 12 PTMA Unggul, kini menjadi 13. Demikian laman resmi PP Muhammadiyah melaporkan.
Jumlah tersebut bertambah setelah Universitas Muhammadiyah (UM) Surabaya meraih status...
MUHAMMADIYAH kini tengah memperingati milad yang ke-112. Organisasi yang didirikan KH Ahmad Dahlan ini lahir pada 8 Dzulhijjah 1330 H atau bertepatan dengan 18 November 1912 M. Muhammadiyah dan KH Ahmad Dahlan dikenal berjuang memberdayakan perempuan. Seperti apa itu?
"Melalui...
BANTUL – JAKARTAMU.COM | Ketua Umum Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah Haedar Nashir memberikan hak suara pada pemilihan kepada daerah (Pilkada) Serentak 2024 di Bantul, Yogyakarta, Rabu (27/11/2024). Haedar mencoblos kertas suara untuk pemilihan bupati dan wakil bupati Bantul di...
JAKARTAMU.COM | Djuanda Kartawijaya adalah sosok sederhana yang mencintai bangsanya. Dia adalah guru yang tak silau dengan iming-iming jabatan, seorang pejabat yang terjaga integritas moralnya, seorang teladan yang bijaksana bagi keluarga.
Inilah yang tersaji dalam Sandiwara Kebangsaan berjudul Sang Surya...
JAKARTAMU.COM | Penjabat (Pj) Gubernur Teguh Teguh Setyabudi memastikan tempat-tempat pemungutan suara (TPS) dan seluruh petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) siap melaksanakan proses pencoblosan kertas suara Pilgub Jakarta 2024.
“Kami meninjau beberapa titik TPS yang ada di wilayah Jakarta...
JAKARTAMU.COM | Ketua Pimpinan Pusat Muhammadiyah Busyro Muqoddas mengajak umat untuk merenungkan pentingnya ketenangan hati. Busyro mengutip QS. Ar-Ra’d ayat 28.
“(Yaitu) orang-orang yang beriman dan hati mereka menjadi tenteram dengan mengingat Allah. Ingatlah, hanya dengan mengingati Allah-lah hati menjadi...
JAKARTAMU.COM | Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) DKI Jakarta Akhmad H Abubakar mengingatkan kader persyarikatan agar tidak apatis dalam pemilihan gubernur (Pilgub) Jakarta. Untuk itu, dia meminta seluruh anggota, kader, dan simpatisan Muhammadiyah, khususnya di DKI Jakarta, berduyun-duyun menyalurkan...
JAKARTAMU.COM | Hakim tunggal Pengadilan Negeri Jakarta Selatan Tumpanuli Marbun menolak permohonan praperadilan Tom Lembong atas penetapannya sebagai tersangka dugaan korupsi impor gula di Kementerian Perdagangan (Kemendag) pada 2015-2016. Hakim menolak tuntutan provisi Tom Lembong selaku pemohon juga menolak...
JAKARTAMU.COM | Banyaknya pejabat negara yang mempertontonkan keberpihakan terhadap calon tertentu pada Pilkada 2024 menunjukkan sikap mental negarawan bangsa ini sedang berada di titik nadir.
Pandangan tersebut disampaikan Direktur Eksekutif Indonesia Development Research (IDR) Fathorrahman Fadli menanggapinya banyaknya pejabat...
BANDUNG – JAKARTAMU.COM | Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Jawa Barat KH Ahmad Dahlan mengajak masyarakat untuk menyukseskan pemilihan kepala daerah (pilkada) dengan riang gembira. Dia meminta seluruh warga ke tempat pemungutan suara (TPS)dengan niat ibadah.
“Saat ini sudah masa...
JAKARTAMU.COM | Pimpinan Pusat Muhammadiyah bersama Rektor Universiti Muhammadiyah Malaysia (UMAM) berkunjung ke Kementerian Pendidikan Malaysia. Menurut Ketua Pimpinan Pusat Muhammadiyah Irwan Akib, kunjungan ini bertujuan mengeksplorasi peluang kerja sama strategis sekaligus mendiskusikan upaya bersama dalam pengembangan pendidikan di...
JAKARTAMU.COM | Elektabilitas pasangan Pramono Anung-Rano Karno saling berkejaran dengan Ridwan Kamil-Suswono dalam sejumlah survei Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta 2024.
Pramono-Rano selalu unggul dalam tiga survei terbaru yang dilakukan Indopolling, Polmark, hingga Indikator. Duet jagoan PDIP itu...
DEPOK – JAKARTAMU.COM | Sebanyak 474 sekolah dan madrasah Muhammadiyah ditetapkan sebagai unggulan. Berdasarkan assessment sebaran di tiap provinsi, ke-474 sekolah-madrasah dari SD sampai SMA/SMK tersebut memenuhi kriteria yang dipersyaratkan.
"Berdasarkan tabel prosentase terbanyak 5 besar sekolah-madrasah Muhammadiyah unggulan yakni...
JAKARTAMU.COM | Tim Pemenangan Ridwan Kamil-Suswono menduga terjadi praktik bag-bagi sembako dan amplop secara masif pada masa tenang Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jakarta. Tim Pemenangan mengimbau seluruh kader parpol pendukung dan relawan untuk mewaspadai praktik tersebut.
”Dari laporan yang kami...
JAKARTAMU.COM | Perlindungan hukum bagi pekerja migran Indonesia (PMI) menjadi perhatian penting di tengah pembahasan Rancangan Undang-Undang (RUU) Perubahan UU Nomor 18/2017 tentang Perlindungan PMI. Revisi ini diharapkan mampu memberikan solusi konkret terhadap tantangan yang dihadapi PMI, baik dalam...
KEHIDUPAN Dr. Adnan Al-Bursh sangat kontras dengan cara kematian pria berusia 49 tahun yang karismatik itu.
Kepala ortopedi di Rumah Sakit al-Shifa di Gaza bekerja di Rumah Sakit al-Awda di Gaza utara pada bulan Desember ketika ia dan petugas medis...
LABUHANHAJI, JAKARTAMU.COM | Ketua Pimpinan Pusat Muhammadiyah, Kiai Saad Ibrahim, menyampaikan pesan penting tentang keteladanan Nabi Muhammad SAW dalam acara peringatan Maulid Nabi dan santunan anak yatim yang diadakan oleh Ranting Muhammadiyah Kauman, Labuhanhaji, Aceh Selatan, pada Ahad (24/11).
Dalam kesempatan...
Oleh: Haedar Nashir, Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah
HARI ini Hari Guru Nasional. Problem guru di Indonesia masih di sekitar kesejahteraan. Penghasilan guru yang sedikit, bahkan di banyak tempat menjadi sukarelawan.
Kurun terakhir perhatian pemerintah mulai baik antara lain melalui program...
BANDUNG – JAKARTAMU.COM | Rektor Universitas Muhammadiyah (UM) Bandung Herry Suhardiyanto menegaskan pentingnya literasi sebagai langkah strategis untuk mempercepat perkembangan ekonomi syariah hingga tingkat global.
”Kiprah ekonomi syariah perlu dipercepat pelaksanaannya melalui konektivitas global. Untuk itu, literasi yang lebih masif...
JAKARTAMU.COM | Masa tenang kampanye pemilihan kepala daerah atau Pilkada 2024 telah dimulai pada Ahad, 24 November. Badan Pengawas Pemilu atau Bawaslu RI mengimbau seluruh pasangan calon, termasuk tim ataupun simpatisan, agar tidak melakukan kampanye pada masa tenang.
Sejumlah pihak...
JAKARTAMU.COM | Israel dan Hizbullah saling serang. Tembakan 340 rudal dan pesawat nirawak Hizbullah ke Israel, melukai 11 orang dan menyebabkan kerusakan cukup parah di ibu Kota Tel Aviv.
Dilaporkan Aljazeera, Serangan roket Hizbullah menyasar jantung Israel, di Petah Tikva,...
JAKARTAMU.COM | Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) DKI Jakarta akan menyelenggarakan halalbilahal di Gedung Dakwah Muhammadiyah DKI Jakarta, Sabtu (19/4/2025)...