UNGARAN, JAKARTAMU.COM | Menyambut bulan suci Ramadan 1446 H, Pimpinan Cabang ‘Aisyiyah (PCA) Ungaran Barat dan Ungaran Timur mengadakan bakti sosial (baksos) di sejumlah Taman Kanak-Kanak ‘Aisyiyah Bustanul Athfal (TK ABA). Kegiatan yang berlangsung pada Rabu, 18 Februari 2025,...
BANYUMAS, JAKARTAMU.COM | TK ABA 17 Arcawinangun, Purwokerto Timur, Kabupaten Banyumas, menggelar kegiatan Open House dan bakti sosial sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat sekitar. Acara ini berlangsung dalam dua hari, yakni Open House pada Rabu, 19 Februari 2024, serta...
LOMBOK TIMUR, JAKARTAMU.COM | Mahasiswa Program Doktor Administrasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Jakarta (FISIP UMJ) menggelar bakti sosial di Desa Sembalun Bumbung, Kecamatan Sembalun, Kabupaten Lombok Timur, Sabtu (18/1/2025). Kegiatan yang dilaksanakan bersama INHA University...
KARAWANG, JAKARTAMU.COM | Masih banyak daerah di Indonesia yang belum tersentuh listrik. Desa Parung Mulya, di Kecamatan Ciampel, Kabupaten Karawang adalah salah satunya. Desa ini masih membutuhkan perhatian soal penerangan di malam hari, juga soal gizi.
Berangkat dari kondisi itulah,...