Minggu, April 20, 2025
No menu items!

Dana zakat

Baznas Klarifikasi Isu Korupsi Dana Zakat Rp11,7 Triliun sebagai Hoaks

JAKARTAMU.COM | Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) menegaskan isu dugaan korupsi dana zakat sebesar Rp11,7 triliun tidak benar alias hoaks. Klarifikasi ini disampaikan Baznas melalui pernyataan resmi yang menanggapi maraknya informasi menyesatkan yang beredar di berbagai platform media sosial. Dalam...

Kolaborasi Zakat dan APBN untuk Makan Siang Gratis, Kenapa Tidak?

Oleh Prima Mari Kristanto | Akuntan Publik PENGGUNAAN dana zakat untuk program sosial seperti Makan Bergizi Gratis (MBG) kini menjadi topik hangat yang memancing diskusi berbagai pihak. Salah satu tanggapan datang dari Ketua Umum PP Muhammadiyah, Profesor Haedar Nashir, yang...

Dana Zakat untuk Program Makan Gratis, Haedar: Perlu Kajian Mendalam

JAKARTAMU.COM | Program Makan Bergizi Gratis Presiden Prabowo Subianto menuai perhatian dari berbagai kalangan. Usulan penggunaan dana zakat, infak, dan sedekah (ZIS) untuk pembiayaan program nasional ini mendapat tanggapan serius dari PP Muhammadiyah. Ketua Umum PP Muhammadiyah, Haedar Nashir, menegaskan...

Latest News

PUISI: Kuda Kepang dan Kuda Troya, Menjaga Semesta

Doa di Pagi Ahad Di pagi Ahad yang ranum cahaya,kukirim salam lewat udara maya.Wahai saudara, apa kabarmu kini?Semoga damai...