Sabtu, April 19, 2025
No menu items!

nasyiatul aisyiyah

Organisasi Otonom di Muhammadiyah: Pengertian, Peran, dan Strukturnya

JAKARTAMU.COM | Muhammadiyah adalah organisasi Islam yang memiliki sistem kelembagaan yang kuat dan terstruktur. Salah satu elemen penting dalam sistem ini adalah keberadaan Organisasi Otonom (Ortom) yang berperan sebagai sayap organisasi untuk menjalankan misi Muhammadiyah di berbagai bidang dan...

Nasyiatul Aisyiyah Siap Lahirkan Kader Perempuan Cerdas, Tangguh, dan Bekemajuan

JAKARTAMU.COM | Pimpinan Pusat Nasyiatul Aisyiyah menyelenggarakan Latihan Instruktur Nasyiatul Aisyiyah (LINA) 2 di Pusat Pendidikan, Pelatihan, dan Pengembangan Profesi (Pusdiklatbangprof) Kementerian Sosial, Jakarta pada 14-16 Februari 2025. Pelatihan dikuti 30 peserta dari berbagai wilayah di Indonesia dengan harapan...

Pelatihan Muballighot Aisyiyah Semarang: Mencetak Daiyah Berkemajuan

SEMARANG, JAKARTAMU.COM | Pimpinan Daerah ‘Aisyiyah (PDA) Kabupaten Semarang sukses menggelar Pelatihan Muballighot pada 8–9 Februari 2025 di Kalipancur, Getasan. Kegiatan ini diikuti oleh 86 peserta yang berasal dari 14 Pimpinan Cabang ‘Aisyiyah (PCA) se-Kabupaten Semarang, PDA, serta perwakilan...

Bakti Nasyiah untuk Perempuan dan Anak

Oleh Ariati Dina Puspitasari ...

Tim LRB DKI Jakarta, Lazismu, dan Nasyiatul Aisyiyah Sambangi Korban Kebakaran Kemayoran

JAKARTAMU.COM | Relawan dari Lembaga Resiliensi Bencana (LRB) Lazismu, dan Nasyiatul Aisyiyah DKI Jakarta memberikan dukungan psikososial bagi warga terdampak kebakaran di Kelurahan Kebon Kosong, Kemayoran, Minggu (15/12/2024). Kehadiran tim gabungan ini merupakan bentuk solidaritas sosial untuk membantu meringankan...

PW Nasyiatul Aisyiyah Jawa Barat Gelar Muskerwil

BANDUNG – JAKARTAMU.COM | Pimpinan Wilayah Nasyiatul Aisyiyah (PWNA) Jawa Barat bersama pimpinan daerah kota/kabupaten mengadakan Musyawarah Kerja Wilayah I di Wisma Balai Kartini, Jalan Kartini, Kota Bandung, Sabtu (9/11/2024). Muskerwil mengusung tema Kolaborasi Perempuan dalam Mewujudkan Keluarga Muda...

Silaturahim PWNA Jakarta dengan Hidayat Nur Wahid: Sinergi untuk Perubahan

JAKARTAMU.COM | Pimpinan Wilayah Nasyiatul Aisyiyah (PWNA) DKI Jakarta bersilaturahim dengan Wakil Ketua MPR RI Hidayat Nur Wahid, Kamis (7/11/2024). Pertemuan yang berlangsung dengan hangat ini bertujuan untuk menyinergiskan arah gerak langkah PWNA Jakarta dengan lembaga tinggi negara agar...

Nasyiatul Aisyiyah Siap Internasionalisasi Narasi dan Gerakan

JAKARTAMU.COM | Nasyiatul Aisyiyah (NA) memiliki sejarah panjang menyuarakan isu-isu perempuan dan anak Seiring perkembangan zaman, perlu strategi kerja sama agar nilai-nilai NA yang bersumber dari Al-Qur'an bisa disebarluaskan ke seluruh dunia. “Berangkat dari semangat Al-Ma'un dan nilai-nilai para pendahulu,...

PP Muhammadiyah Keluarkan Edaran Ketersediaan Ruang Ramah bagi Anak dan Perempuan

 JAKARTA | Jakartamu.com-Seiring dengan upaya Muhammadiyah untuk menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman bagi anak dan perempuan, Pimpinan Pusat Muhammadiyah mengeluarkan edaran mengenai ketersediaan Ruang Ramah Anak dan Perempuan di seluruh instansi di bawah naungan Muhammadiyah. Dikeluarkannya edaran ini, tidak...

Latest News

Halalbihalal PWM DKI Jakarta Ingin Menghadirkan Dakwah yang Membahagiakan

JAKARTAMU.COM | Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) DKI Jakarta akan menyelenggarakan halalbilahal di Gedung Dakwah Muhammadiyah DKI Jakarta, Sabtu (19/4/2025)...