Sabtu, April 19, 2025
No menu items!

puasa

Di India: Berpuasa Ramadan Dianggap Melawan Negara, Berkumpul di Masjid sebagai Kejahatan

JAKARTAMU.COM | Ramadan seharusnya menjadi waktu yang damai bagi Muslim di seluruh dunia. Namun di India , "negara demokrasi terbesar di dunia", kenyataan yang dihadapi berbeda. Demikian Nabiya Khan, seorang penyair dan peneliti yang tinggal di India, mengisahkan sebagaimana dilansir...

Jimak di Siang Hari Wajib Membayar Denda, Bagaimana dengan Onani?

JAKARTAMU.COM | Apabila sedang puasa kemudian dengan sengaja mengeluarkan spermanya, masturbasi atau onani maka puasanya batal dan wajib qadha puasa. Menurut mayoritas ulama, onani atau masturbasi termasuk pembatal puasa. Hal ini berdasarkan sabda Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam (SAW), Allah...

Puasa Meneladani Sifat-Sifat Allah Taala, Begini Penjelasan Quraish Shihab

JAKARTAMU.COM | Beragama menurut sementara pakar adalah upaya manusia meneladani sifat-sifat Allah, sesuai dengan kedudukan manusia sebagai makhluk. Nabi Muhammad SAW memerintahkan, "Takhallaqu bi akhlaq Allah" (Berakhlaklah (teladanilah) sifat-sifat Allah). Di sisi lain, manusia mempunyai kebutuhan beraneka ragam, dan yang...

Puasa 16 Jam: Proses Autophagy dan Dampaknya terhadap Kesehatan Tubu

JAKARTAMU.COM | Puasa bukan sekadar ibadah, tetapi juga memiliki manfaat besar bagi kesehatan tubuh, terutama dalam proses autophagy. Dalam dunia medis, autophagy dikenal sebagai mekanisme alami tubuh untuk mendaur ulang dan membersihkan sel-sel yang rusak atau mati, menggantinya dengan...

Puasa dan Takwa: Perintah untuk Menghindarkan Diri dari Siksa Allah Taala

JAKARTAMU.COM | Takwa terambil dari akar kata yang bermakna menghindar, menjauhi, atau menjaga diri. Kalimat perintah ittaqullah secara harfiah berarti, "Hindarilah, jauhilah, atau jagalah dirimu dari Allah" Prof Dr M Quraish Shihab dalam bukunya berjudul "Wawasan Al-Quran, Tafsir Maudhu'i...

Sampai Sejauh Mana Batasan Keringanan Tidak Puasa bagi Musafir?

JAKARTAMU.COM | Seorang musafir yang sedang dalam keadaan safar memang mendapatkan fasilitas untuk tidak berpuasa. Namun fasilitas itu hanya berlaku selama status orang itu sebagai musafir masih melekat. Ketika statusnya sudah tidak lagi melekat, maka otomatis fasilitas untuk boleh...

Menjaga Lisan di Bulan Ramadan: Hikmah dan Tuntunan dari Al-Qur’an dan Hadis

JAKARTAMU.COM | Bulan Ramadhan adalah bulan yang penuh keberkahan, bulan yang mendidik kita untuk menjadi pribadi yang lebih bertakwa. Selain menahan lapar dan haus, puasa juga mengajarkan kita untuk menjaga lisan dari segala bentuk keburukan, seperti dusta, mencela, menggunjing,...

Saran Dokter Agar Puasa Membantu Penderita Diabetes

JAKARTAMU.COM | Puasa selama bulan Ramadan dapat menjadi cara sederhana dan alami untuk membantu mengendalikan diabetes tipe 2. Dr. Arvind Gaddameedi, Spesialis Endokrinologi & Diabetologi, Aster Clinic Muteena, menjelaskan caranya. “Pertama-tama, puasa meningkatkan efisiensi Insulin," ujarnya kepada Gulf News. Puasa...

Puasa yang Sebenarnya Adalah Membersihkan Jiwa, Apa Maksudnya?

JAKARTAMU.COM | Puasa yang sebenarnya ialah membersihkan jiwa. Orang berpuasa diharuskan oleh pikiran kita yang timbul atas kehendak sendiri, supaya kebebasan kemauan dan kebebasan berpikirnya dapat diperoleh kembali. "Apabila kedua kebebasan ini sudah diperolehnya kembali, ia dapat mengangkat ke martabat...

Hari ke-15: Hikmah Puasa

JAKARTAMU.COM | Puasa bukan sekadar menahan lapar dan dahaga, melainkan sebuah perjalanan spiritual yang mengajarkan kesabaran, kepedulian, dan ketakwaan. Dalam ibadah ini, Allah SWT mengajarkan kita untuk merasakan penderitaan orang-orang yang kekurangan, sehingga lahir dalam diri kita empati yang...

Latest News

Akhmad H Abubakar: Kehadiran Gubernur Jakarta Semangati Warga Muhammadiyah

JAKARTAMU.COM | Pimpinan Wiiayah Muhamadiyah (PWM) DKI Jakarta menggelar Halal bi Halal dengan mengusung tema: Menghadirkan Bahagia dalam Dakwah...